FIRST SERVER melayani pendaftaran nama domain, renewal dan transfer domain dari registrar manapun dengan memberikan fasilitas paling lengkap untuk domain anda. Layanan domain kami merupakan layanan yang independent, artinya meskipun anda mendaftarkan nama domain melalui 1stServer International, anda bebas untuk mengarahkan domain anda ke Name Server manapun.
Keterangan:
DNS Management
Domain Name Management
Domain Forwarding
Mail Forwarding
Keunggulan utama yang ditawarkan FIRST SERVER adalah sistem otomatisasi dan integrasi yang mampu menghemat waktu dan resource Anda. Berikut beberapa fasilitas / fitur domain reseller anda. Anda boleh bandingkan dengan reseller provider lainnya dan anda akan menemukan bahwa fitur, fasilitas dan layanan kami adalah yang paling lengkap dan terbaik.
![]() |
Fully White Label Reseller. Kami menawarkan model reselling white label. Pelanggan Anda tidak akan pernah tahu dimana Anda menjadi reseller. Sub-reseller Anda juga mendapatkan fitur serupa. |
![]() |
Customizable domain manager URL. Alamat domain manager dapat disesuaikan dengan domain / subdomain pilihan Anda. Tinggal arahkan record DNS Anda, ubah konfigurasi URL domain manager |
![]() |
Sistem deposit yang praktis. Menggunakan sistem deposit untuk reseller, sub-reseller, dan user (optional). |
![]() |
Slab based pricing. Semakin banyak transaksi akumulatif Anda, maka semakin besar pula diskon yang didapatkan. Benar – benar sesuai untuk di jual kembali. |
![]() |
Reseller Store. Buat toko domain online hanya beberapa menit |
![]() |
Domain Manager Control Panel. Sudah termasuk baik untuk Anda, reseller Anda dan pelanggan Anda |
![]() |
Unlimited Subreseller level. Reseller bisa memiliki unlimited level sub-reseller yang menjual kembali domain. Setiap sub-reseller mendapatkan semua fitur yang Anda miliki (Private URL, White Label, API Access, dll) |
![]() |
API Access system. Akses API memungkinkan Anda untuk mengintegrasikan pengelolaan domain dari portal pelanggan atau billing yang Anda miliki saat ini |
![]() |
WHMCS Addons. Kami sediakan addon untuk WHMCS agar domain dapat diatur sepenuhnya dari WHMCS Anda. Tak perlu lagi memberikan akses domain manager ke pelanggan |
Segera daftar untuk bisa menikmati fasilitas reseller domain kami yang paling lengkap saat ini.